odoo · odoo-technical · python

Tutorial Install ODOO 9 pada linux ubuntu (local development)

Bismillah.. ODOO / OpenERP adalah sebuah open source alternatif dari SAP, Microsoft Dynamics, Netsuite, Adempiere, Compiere, Openbravo, dan software enterprise resource planning lainnya.  Berikut langkah-langkah cara install ODOO / OpenERP di Linux Ubuntu. 1. Update Server $ sudo apt-get update 2. Install Dependencies & Configure Locales Konfigurasi locales $ sudo locale-gen en_US.UTF-8 $ sudo dpkg-reconfigure… Lanjutkan membaca Tutorial Install ODOO 9 pada linux ubuntu (local development)

odoo · odoo-functional · odoo-technical · python

Apa itu Odoo ?

Odoo adalah sebuah perangkat lunak manajemen perusahaan yang sangat sangat luas cakupannya, mulai dari Sales, CRM, Purchase, Warehouse, Manufactur, Inventory, Project Management, Accounting, HR / Payroll, Website / E-Commerce, dan lainya. Odoo Sendiri menawarkan 3 jenis solusi; yaitu Odoo Enterprise, Odoo Online SaaS version, dan Odoo Community version. Odoo Enterprise yaitu Odoo yang di install… Lanjutkan membaca Apa itu Odoo ?